Harapan Di Mimpiku…
Karya : Hilyah N.
Setiap kali aku menginginkan sesuatu
Aku akan berusaha sekuat tenaga
Dan aku selalu berharap dan yakin,
Kelak waktu tiba, aku akan mendapatkannya
Tetapi kini ku berbalik arah
Tiada motivasi akan diriku yang sekarang
Semua ku rasa telah berakhir
Karena ku rasa, tak ada harapan bagi mimpiku…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar